Lingkup Pekerjaan : Mengoperasikan Hot Metal Crane untuk mengangkat dan memindahkan cairan metal. Deskripisi Pekerjaan :
Melakukan tugas-tugas yang terkait dengan pengoperasian Hot Metal Crane dengan aman.
Menempatkan muatan dengan aman dan akurat termasuk logam cair ke dalam area yang telah ditentukan.
Mengoperasikan dan memantau peralatan di area Hot Metal Crane.
Memastikan kepatuhan terhadap prosedur keselamatan.
Menentukan bobot beban dan memeriksa kapasitas untuk mencegah kelebihan muatan.
Meninjau jadwal kerja harian atau pengiriman untuk menentukan pesanan, urutan pengiriman, atau instruksi pemuatan khusus.
Minimal pendidikan SMA/SMK Sederajat (Diutamakan mesin, welding , elektro, kelistrikan, teknik alat berat).
Pengalaman minimal 1 tahun (Diutamakan yang berpengalaman di smelter nikel, di smelter lain juga dipertimbangkan).
Mengutamakan prinsip K3 dalam bekerja.
Bersedia mengikuti program On the Job Training.
Bersedia ditempatkan di area Balikpapan dan sekitarnya.
"Waspada terhadap Modus Penipuan pada saat proses interview. Perusahaan tidak akan memungut biaya apapun dalam melakukan proses interview. Mohon segera melaporkan ke kami, jika pada saat Anda diundang untuk interview dan diminta untuk melakukan pembayaran dengan sejumlah uang." "Please be aware of the Fraud Company. The company will never be collecting any payment in the process of interview. Please immediately report to us if there's any companies that collecting payment to the Jobseekers."
We regret to inform you that this job opportunity is no longer available